- Penyerahan SK Takmir Masjid Al Izhaar Kauman Kutoarjo Periode 2025-2029
- Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Perangkat Desa Kebondalem
- Camat Kutoarjo Melaksanakan Monitoring Menjelang Natal di Stasiun Kutoarjo
- Pengajian Rutin At Taqwa bulan Desember 2024
- Pembinaan PKL Kecamatan Kutoarjo
- Salur BLT DD Desa Kaligesing
- Salur BLT DD Desa Suren
- Penyerahan Bantuan PMI Kepada Koraban Kebakaran Kelurahan Katerban
- Monitoring Dana Desa di Desa Kebondalem
- Rakor Penyusunan APBDes 2025 dan SISKEUDes 2025
Musdes Sokoharjo dalam Penyusunan RKPDes
Berita Terkait
- Monitoring PBB-P2 Desa Wirun0
- Tim Kecamatan Kutoarjo melakukan Monitoring PBB-P2 Desa Sidarum0
- Monitoring Penyaluran BLT DD ke Sembilan Desa Kepuh0
- Monitoring Penyaluran BLT DD Desa Suren bulan ke Sembilan0
- Camat Kutoarjo hadiri Sosialisasi DED Penggantian Jembatan Sokoharjo0
- Camat Kutoarjo melakukan Monitoring Vaksinasi Tahap 2 di Desa Suren0
- Desa Tursino melaksanakan Musrenbangdes 2021 dalam rangka Penyusunan RKP-Desa Tahun 20220
- Rapat Koordinasi P2TP2A Kecamatan Kutoarjo0
- Desa Wirun Salurkan BLT DD bulan Ketujuh0
- Monitoring Penyaluran BLT DD Desa Tunggorono0
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Apa itu COVID-19?
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Musrenbang Kelurahan Bayem
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
Sokoharjo (20/09/2021), Pemerintah Desa Sokoharjo menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun 2021 dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP-Desa) Tahun 2022 dan daftar Usulan Rencana Kerja Pemerintah Desa (DU-RKP-Desa) Tahun 2023 di Balai Desa Sokoharjo. Musyawarah Desa dilaksanakan dengan tetap menggunakan protokol kesehatan. Kegiatan tersebut merupakan agenda rutin tahunan dalam implementasi Rencana Pembangunan Jangka menengah Desa (RPJM-Desa). Perencanaan Desa Tahun 2022 merupakan tahun keempat dari Program kegiatan RPJM-Desa tahun 2019-2025. Musyawarah perencanaan pembangunan desa ini merupakan rangkaian acara penyusunan RKP-Desa.
Dalam kegiatan yang dihadiri oleh unsur Pemerintah Desa, BPD, pengurus lembaga kemasyarakatan Desa, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, unsur perempuan dan juga stakeholder terkait, Sekretaris Desa memaparkan bahwa kegiatan-kegiatan yang sudah dianggarkan di tahun 2021 ini belum semuanya terealisasi, hal ini dikarenakan adanya perubahan aturan dan instruksi dari Pemerintah terkait dengan Refocusing anggaran, sehingga kegiatan-kegiatan dimaksud menjadi prioritas kegiatan di tahun 2022 nanti.