- Camat Kutoarjo Melaksanakan Monitoring Menjelang Natal di Stasiun Kutoarjo
- Pengajian Rutin At Taqwa bulan Desember 2024
- Pembinaan PKL Kecamatan Kutoarjo
- Salur BLT DD Desa Kaligesing
- Salur BLT DD Desa Suren
- Penyerahan Bantuan PMI Kepada Koraban Kebakaran Kelurahan Katerban
- Monitoring Dana Desa di Desa Kebondalem
- Rakor Penyusunan APBDes 2025 dan SISKEUDes 2025
- Camat Kutoarjo mendampingi Anggota Komisi II DPRD Cek Lokasi Pasar Darurat
- Rapat Koordinasi BPD se-Kecamatan Kutoarjo
APBDes Perubahan 2020, Pemdes Pacor Gelar Musyawarah Desa
Berita Terkait
- Kantor Pos Kutoarjo Salurkan BST Bulan ke 40
- Monitoring DD Tahun 2020 Desa Tepus Wetan0
- Kecamatan Kutoarjo Peringati HUT ke-75 Kemerdekaan RI dengan Upacara Terbatas0
- Kecamatan Kutoarjo Gelar Gladi Upacara HUT RI ke 750
- Camat Kutoarjo hadiri Sosialisasi & Uji Publik Draft Perbup Tata Kelola Perumahan dan Permukiman0
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan0
- Penyaluran BLT DD Tahap III Desa Kuwurejo0
- Desa Tepus Wetan Salurkan BLT DD secara Non Tunai0
- Monitoring Penyaluran BLT DD Tahap III Desa Wirun0
- Penyaluran BLT DD Tahap III Desa Kiyangkongrejo0
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Apa itu COVID-19?
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Musrenbang Kelurahan Bayem
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
Rabu 26/08/2020, Pemerintah Desa Pacor melakukan Musyawarah Desa Perubahan APBDes Tahun 2020 bertempat di Kantor Desa Pacor. Tampak hadir Kasi Ekobang Kecamatan Kutoarjo Edi Sumanto, S.IP, Anggota BPD, Pendamping Desa serta Tokoh Masyarakat.
Kepala Desa Pacor mengajak masyarakat untuk bisa sama-sama membangun Desa Pacor dan mengajak masyarakat sama-sama mengawasi penerapan dana desa, dan didalam acara ini juga melaksanakan penyusunan rencana kerja pada tahun 2021.
Kasi Ekobang Kecamatan Kutoarjo Edi Sumanto, S.IP mengingatkan kepada Pemerintahan Desa di dalam menggunakan anggaran dana desa tetap mematuhi peraturan yang ada baik itu peraturan pusat maupun daerah, dan mengajak seluruh lapisan masyarakat untuk sama-sama mengawasi realisasi dana desa yang dikelola langsung oleh Pemerintah Desa.
Acara rapat ini tetap mematuhi protokol kesehatan yaitu memakai masker,cuci tangan, dan jaga jarak aman.