Sosialisasi Netralitas ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo

By ADMIN 17 Okt 2022, 15:40:17 WIB Kepegawaian
Sosialisasi Netralitas ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo

Camat Kutoarjo yang diwakili oleh Kasubbag Umum dan Kepegawaian Kecamatan Kutoarjo Purwinarti, SE pada hari Rabu, 5 Oktober 2022 bertempat di gedung Diklat Kabupaten Purworejo,] menghadiri acara Sosialisasi Netralitas ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo dalam Pelaksanaan Pemilu tahun 2024. Sebagai Penyelenggara kegiatan yaitu BKPSDM Kabupaten Purworejo. Narasumber dari Bawaslu Kabupaten Purworejo. Hadir dalam sosialisasi yaitu BKPSDM, Setda, Perwakilan Komisi I DPRD Kabupaten Purworejo dan Perwakilan OPD se-Kabupaten Purworejo.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment