

- Konferensi Kades dan Lurah se-Kecamatan Kutoarjo Digelar di Desa Suren
- Kecamatan Kutoarjo Hadiri Rapat UMKM di UPT PLUT Purworejo
- Camat Kutoarjo hadiri Sosialisasi Program Sertifikat Hak Atas Tanah (SHAT)
- Camat Kutoarjo Hadiri Silaturahmi dan Halal Bihalal Wilcambidik Kutoarjo
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakorpim Triwulan I Tahun 2025
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakor Percepatan Penerimaan Pajak Daerah
- Halal Bihalal Kelurahan Bandung, Momen Jalin Silaturahmi Pasca Idul Fitri
- Rapat Koordinasi Rencana Inovasi Tahun 2025 Kecamatan Kutoarjo
- Staff Meeting Kecamatan Kutoarjo Bahas Penyerapan Anggaran dan Rencana Kegiatan Bulan April
- Camat Kutoarjo Pimpin Apel Rutin Senin Pagi
Pembinaan e-Warung
Berita Terkait
- Rapat Koordinasi Pengurus KORPRI Tingkat Kec. Kutoarjo0
- Konferensi Sekdes/Seklur bulan November Kecamatan Kutoarjo0
- Pertemuan Rutin PKK Kecamatan Kutoarjo0
- Camat Kutoarjo hadiri Rapat Koordinasi Tim Pembinaan, Penataan & Pengawasan PKL Kabupaten Purworejo0
- Camat Kutoarjo hadiri Rapat Koordinasi TP4D Kabupaten Purworejo0
- KORPRI Kecamatan Kutoarjo Mengadakan Rapat Pengurus0
- Camat Kutoarjo hadiri Upacara HUT PGRI ke-74 Kabupaten Purworejo0
- Pertemuan Rutin Dharma Wanita Persatuan Kecamatan Kutoarjo0
- Camat Kutoarjo menerima Kunjungan Tim Sensus BMD Kabupaten0
- Rakor Pokja dan Evaluasi Profil Desa/Kelurahan0
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Apa itu COVID-19?
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
- Musrenbang Kelurahan Bayem

Pembinaan e-Warung dilaksanakan pada hari Kamis (5/12) di Pendopo Kecamatan Kutoarjo. Sebagai penyelenggara kegiatan yaitu Dinsosdukkbpppa Kabupaten Purworejo. Peserta kurang lebih 120 orang terdiri dari pengurus e-Warung wilayah Kecamatan Bayan, Kecamatan Butuh, Kecamatan Grabag, Kecamatan Ngombol dan Kecamatan Kutoarjo, Penyelia serta petugas TKSK. Narasumber dari Dinsosdukkbpppa Kab. Purworejo dan ABB BNI Cabang Puworejo.
Sigit Joko Purnomo, S.IP Kabid Dinsosdukkbpppa Kab. Purworejo memberikan arahan kepada pengurus e-Warung untuk meningkatkan e-Warung selain sebagai tempat penyalur BPNT namun juga bisa merambah ke usaha yang lain. ABB BNI Cabang Purworejo, Heri menyampaikan bahwa pengurus e-Warung harus bis ameningkatkan dan memaksimalkan keagenan guna memperoleh pendapatan, seperti pelayanan listrik, pulsa, BPJS dan lain-lain melalui web BNI serta memperdalam penggunaan web BNI yang digunakan untuk pelayanan umum, misalnya buka rekening baru BNI.