- Penyerahan SK Takmir Masjid Al Izhaar Kauman Kutoarjo Periode 2025-2029
- Pengambilan Sumpah / Janji dan Pelantikan Perangkat Desa Kebondalem
- Camat Kutoarjo Melaksanakan Monitoring Menjelang Natal di Stasiun Kutoarjo
- Pengajian Rutin At Taqwa bulan Desember 2024
- Pembinaan PKL Kecamatan Kutoarjo
- Salur BLT DD Desa Kaligesing
- Salur BLT DD Desa Suren
- Penyerahan Bantuan PMI Kepada Koraban Kebakaran Kelurahan Katerban
- Monitoring Dana Desa di Desa Kebondalem
- Rakor Penyusunan APBDes 2025 dan SISKEUDes 2025
Pelaksanaan Pilkades Serentak Desa Tuntungpait
Berita Terkait
- Pelaksanaan Pilkades Serentak Desa Purwosari0
- Pelaksanaan Pilkades Serentak Desa Karangrejo0
- Monitoring Pelaksanaan Pilkades Oleh Forkompimda0
- Pembekalan Calon Kepala Desa di WIlayah Kecamatan Kutoarjo0
- Forkompimca Kutoarjo Laksanakan Monitoring Persiapan Pilkades0
- Musdes Penyusunan RKPDes Kepuh0
- Musdes Penyusunan RKPDes Kebondalem0
- Musdes Penyusunan RKPDes Tepus Kulon0
- Camat Kutoarjo Hadiri Pemberangkatan Pasukan Estafet Tunas Kelapa0
- Camat Kutoarjo Ikuti Penanaman Pohon Bertema Penghijauan Sejak Dini0
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Apa itu COVID-19?
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Musrenbang Kelurahan Bayem
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
Desa Tuntungpait melaksanakan pemilihan kepala desa (pilkades) secara serentak pada Rabu (06/09/2023). Perhelatan seru memperebutkan kursi kepala desa menjadi banyak perhatian dari masyarakat di wilayah tersebut.
Ketua Panita Pemilihan Kepala Desa Tuntungpait, sejak dibukanya proses pendaftaran sampai ditutup hanya dua orang yang mendaftar yaitu Kasiyono dengan nomor urut 1 dan Agung Ciptadi dengan nomor urut 2. Masing-masing calon Kepala Desa menggunakan foto sebagai tanda gambar.
Di Desa Tuntungpait terdapat satu tempat pemungutan suara (TPS) di Lapangan Desa Tuntungpait, proses pencoblosan berjalan aman dan lancar.
Ketua Panitia menyebut, total Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebanyak 616 suara, sejumlah 493 warga yang hadir ke TPS untuk mencoblos, ada 123 yang tidak hadir alias golput. Suara sah sebanyak 478 dan yang tidak sah sejumlah 15 suara. Pilkades dimenangkan oleh nomor urut 2 atas nama Agung Ciptadi dengan total suara sebanyak 373.