

- Konferensi Kades dan Lurah se-Kecamatan Kutoarjo Digelar di Desa Suren
- Kecamatan Kutoarjo Hadiri Rapat UMKM di UPT PLUT Purworejo
- Camat Kutoarjo hadiri Sosialisasi Program Sertifikat Hak Atas Tanah (SHAT)
- Camat Kutoarjo Hadiri Silaturahmi dan Halal Bihalal Wilcambidik Kutoarjo
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakorpim Triwulan I Tahun 2025
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakor Percepatan Penerimaan Pajak Daerah
- Halal Bihalal Kelurahan Bandung, Momen Jalin Silaturahmi Pasca Idul Fitri
- Rapat Koordinasi Rencana Inovasi Tahun 2025 Kecamatan Kutoarjo
- Staff Meeting Kecamatan Kutoarjo Bahas Penyerapan Anggaran dan Rencana Kegiatan Bulan April
- Camat Kutoarjo Pimpin Apel Rutin Senin Pagi
Musrenbang Kelurahan Semawung Kembaran
Berita Terkait
- Musrenbang Kelurahan Semawung Daleman0
- Musyawarah Desa tentang Penyampaian Laporan Realisasi APBDes Desa Tepus Kulon0
- Rapat Koordinasi Upaya Pencegahan Peningkatan Kasus DBD Kelurahan Katerban0
- Musrenbang Kelurahan Katerban0
- Pengajian Rutin At Taqwa Memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW0
- Musrenbang Kelurahan Bandung0
- Kerja Bakti Lingkungan Kecamatan Kutoarjo0
- Musrenbang Kelurahan Kutoarjo0
- Konferensi Sekdes/Seklur se-Kecamatan Kutoarjo bulan Januari 20250
- Konferensi Kades/Lurah bulan Januari 20250
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Apa itu COVID-19?
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
- Musrenbang Kelurahan Bayem

Musrenbang Kelurahan Semawung Kembaran dilaksanakan pada hari Kamis, 23 Januari 2025. Hadir dalam acara yaitu Camat Kutoarjo yang diwakili oleh Kasi Pemberdayaan Masyarakat Iskhak, S.Pd, M.M.Pd, Dinas/Instansi Terkait, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua RT/RW, Karang Taruna, Unsur PKK, LPMK dan Tokoh Masyarakat.
Kegiatan Musrenbang ini menjadi bagian dari proses perencanaan pembangunan yang partisipatif, di mana kita bersama-sama merumuskan prioritas pembangunan yang benar-benar dibutuhkan oleh masyarakat Kelurahan Semawung Kembaran. Oleh karena itu, kita mengajak semua peserta untuk berdiskusi secara aktif, terbuka, dan objektif dalam menentukan usulan yang akan kita bawa ke tingkat Kecamatan.
Dalam Musrenbang kali ini, dibahas berbagai aspek pembangunan, mulai dari infrastruktur, pendidikan, kesehatan, sosial ekonomi, hingga pemberdayaan masyarakat. harapannya seluruh usulan yang disampaikan dapat memberikan manfaat yang luas dan meningkatkan kesejahteraan warga di Kelurahan Semawung Kembaran.