

- Konferensi Kades dan Lurah se-Kecamatan Kutoarjo Digelar di Desa Suren
- Kecamatan Kutoarjo Hadiri Rapat UMKM di UPT PLUT Purworejo
- Camat Kutoarjo hadiri Sosialisasi Program Sertifikat Hak Atas Tanah (SHAT)
- Camat Kutoarjo Hadiri Silaturahmi dan Halal Bihalal Wilcambidik Kutoarjo
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakorpim Triwulan I Tahun 2025
- Camat Kutoarjo Hadiri Rakor Percepatan Penerimaan Pajak Daerah
- Halal Bihalal Kelurahan Bandung, Momen Jalin Silaturahmi Pasca Idul Fitri
- Rapat Koordinasi Rencana Inovasi Tahun 2025 Kecamatan Kutoarjo
- Staff Meeting Kecamatan Kutoarjo Bahas Penyerapan Anggaran dan Rencana Kegiatan Bulan April
- Camat Kutoarjo Pimpin Apel Rutin Senin Pagi
Camat Kutoarjo Pimpin Apel Senin Pagi Rutin
Berita Terkait
- Desa Tuntungpait Maju Evaluasi 10 Program Pokok PKK Tingkat Kabupaten0
- Desa Kiyangkongrejo Laksanakan Musdes0
- Camat Kutoarjo hadiri FGD Dinas PUPR0
- Sosialisasi Netralitas ASN di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Purworejo0
- Patroli Kamtibmas dan Pembinaan PKL Wilayah Kutoarjo0
- Pembinaan Penguatan Kapasitas Kelembagaan Tenant di Kecamatan Kutoarjo0
- Koordinasi Penertiban Bangunan Liar di Wilayah Kecamatan Kutoarjo0
- Camat Kutoarjo hadiri Peringatan Maulid Nabi Desa Wirun0
- Monitoring Penyaluran Hewan Ternak Desa Pacor0
- Monitoring Salur BLT Subsidi BBM Hari Keempat0
Berita Populer
- Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Pengajian At-Taqwa Kutoarjo
- Desa Sidarum Mengadakan Rakon PKK
- Jam Kerja Puasa Bagi ASN Pemkab Purworejo
- Apa itu COVID-19?
- Musrenbang Kelurahan Katerban
- Pengurus Polosoro Purworejo Periode 2020–2023 Dikukuhkan
- SE Bupati Purworejo Nomor 443/465/2021
- Vaksinasi Covid-19 Nakes Puskesmas Kutoarjo
- Kantor Pos Kutoarjo Mulai Salurkan BST Tahap II
- Musrenbang Kelurahan Bayem

Apel pagi dilakukan untuk memelihara dan meningkatkan rasa kebangsaan serta cinta tanah air. Selain itu, apel pagi juga melambangkan pengabdian para pegawai instansi pemerintah kepada negara dan rakyat Indonesia, serta menumbuhkan disiplin pegawai.
Camat Kutoarjo Galuh Bakti Pertiwi, S.STP, M.M. memimpin apel Senin pagi 17 Oktober 2022 di halaman kantor Kecamatan Kutoarjo. Camat Kutoarjo mengucapkan terima kasih atas kehadiran peserta apel pagi, selanjutnya mengucapkan selamat menempuh assesmen yang akan dilaksanakan mulai Senin-Kamis, 17-20 Oktober 2022 oleh BKPSDM yang melibatkan seluruh ASN minimal golongan IIIa dan 5 tahun sebelum BUP untuk staf dan untuk pejabat struktural minimal 1 tahun sebelum BUP.
Selanjutnya Camat menghimbau agar para pegawai menjaga kesehatan mengingat musim penghujan telah tiba dan hampir setiap hari hujan.